Kenapa Hp Tiba-tiba Muncul Iklan Sendiri? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Iklan yang muncul di perangkat Android sering kali menjadi gangguan yang tidak diinginkan. Iklan-iklan ini kadang-kadang muncul di lokasi yang mengganggu, seperti layar kunci, layar utama, atau bahkan di dalam aplikasi yang sedang digunakan. Sebenarnya kenapa Hp tiba-tiba muncul iklan sendiri? Selain menjengkelkan, kemunculan iklan secara tiba-tiba juga dapat memengaruhi kinerja perangkat. Biasanya, penyebab utamanya … Read more