5 Aplikasi Stem Gitar Terbaik di Android, Solusi Agar Nada Bisa Sesuai

Aplikasi Stem Gitar Terbaik di Android

Menyetem gitar adalah proses untuk menyelaraskan nada pada setiap senar agar menghasilkan bunyi yang harmonis dan tidak sumbang. Pada masa lalu, proses ini biasanya dilakukan secara manual dengan mengandalkan ketajaman pendengaran pemain gitar. Kini sudah ada beberapa aplikasi stem gitar terbaik di android yang bisa digunakan. Bagi yang terbiasa memainkan alat musik, terutama gitar, istilah … Read more

3 Cara Menyetem Gitar dengan Aplikasi Secara Mandiri

cara menyetem gitar dengan aplikasi

Jika ingin menggunakan gitar, tentu pengguna harus melakukan penyetelan terlebih dulu. Adapun cara menyetem gitar dengan aplikasi tentu akan lebih memudahkan pengguna dalam mengatur nada yang tepat pada gitar tersebut. Seperti yang telah diketahui bahwa, gitar yang akan digunakan tentu harus diatur terkait dengan nada yang pas agar nanti hasil musiknya juga  nyaman didengar oleh … Read more